PEMBERDAYAAN DAN BRANDING PRODUK/PACKAGING KEMASAN UMKM KOPI WATES

Authors

  • Maria Jessyca Tasuib Universitas Ngudi Waluyo
  • Bambang Ahmad Indarto Universitas Ngudi Waluyo
  • Ahmad Ariyanto Universitas Ngudi Waluyo
  • Aprillia Dwi Wahyu Kusumaningrum Universitas Ngudi Waluyo
  • Meisya Karlinda Putri Universitas Ngudi Waluyo
  • Wahyu Wulandari Universitas Ngudi Waluyo
  • Luluk Nurhidayah Universitas Ngudi Waluyo
  • Elvaretta Agata Universitas Ngudi Waluyo
  • Muhammad Nur Kholid Fathoni Universitas Ngudi Waluyo
  • May Dayanti Nur Afni Universitas Ngudi Waluyo
  • Tsalitsa Laily Septiya Universitas Ngudi Waluyo

DOI:

https://doi.org/10.35473/jpmmi.v7i2.474

Keywords:

Pengabdian, Kopi Wates, UMKM

Abstract

Desa Wates di Kecamatan Getasan merupakan salah satu daerah penghasil kopi di Kabupaten Semarang. Kopi yang dihasilkan yaitu berupa kopi arabica, dimana kualitas kopi arabica lebih tinggi dari pada jenis kopi lainnya. Kopi arabica kaya akan rasa yang diciptakan dari kopinya sendiri, kopi ini memiliki ciri khas rasa yang tidak terlalu pahit, dan memiliki kandungan kafein rendah. Meskipun memiliki potensi yang besar, kopi dari Desa Wates belum dikenal luas dan masih menghadapi berbagai tantangan dalam hal branding dan pemasaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membantu meningkatkan pemasaran dan brand awarness produk kopi Desa Wates melalui penciptaan logo, label, dan model kemasan yang menarik. Metode yang digunakan meliputi observasi langsung di perkebunan kopi, wawancara mendalam dengan petani serta pengembangan strategi branding yang tepat. Hasil penelitian meunjukkan bahwa dengan strategi branding yang tepat dan kemasan yang menarik, produk kopi Desa Wates berpotensi untuk meningkatkan penjualan dan lebih dikenal luas di pasar lokal dan regional. Kesimpulan: pengembangan branding dan pemasaran yang tepat dapat membantu meningkatkan daya saing UMKM kopi di Desa Wates.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, R., Dwanoko, Y. S., & Suprianto, D. (2021). Pelatihan Desain Logo Dan Kemasan Produk UMKM di Wilayah Sekarpuro Kecamatan Pakis Kabupaten Malang. Jurnal Aplikasi Dan Inovasi Ipteks “Soliditas” (J-Solid), 4(1), 69. https://doi.org/10.31328/js.v4i1.1732

Ainur Rohmah, N., & Luqman Agung Wicaksono. (2023). Pendampingan UMKM Dapur Prima Dalam Pengembangan Produk Orientasi Ekspor. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat , 2(2), 31–37.

Ardhanari, M., & Nugrohadi, G. E. (2022). Pendampingan Packaging Dan Branding Pada Umkm Produk Khas Olahan Hasil Laut Di Kelurahan Sukolilo Baru–Kenjeran, Surabaya. Jurnal Pengabdian Masyarakat Applied, 1(1), 18-24.

Badri, R. E., Pratisti, C., & Putri, A. S. (2022). Pengembangan Inovasi Kemasan Produk Untuk Meningkatkan Daya Tarik Umkm Wedang Jahe di Desa Sidodadi Asri. PaKMas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 347-353. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Indonesia (Indonesian Journal of Independent Community Empowerment) Volume 7 Nomor 2 Tahun 2024 E-ISSN: 2621 - 1254 68

Bastomi, M., & Sholehuddin, S. (2022). Peningkatan Penjualan Produk Industri Kreatif Melalui Pelatihan Packaging dan Packing di RW 01 Kelurahan kedungkandang Kota Malang. RESWARA: Jurnal Pengabdian kepada masyarakat, 3(2), 434-441.

Fauzan, I., Sunarso, S., Mulyanto, T., Bilyastuti, M. P., & Sahuti, A. K. (2023). Pemberdayaan Umkm Melalui Penguatan Pemasaran Di Kelurahan Tambakbayan Kecamatan Ponorogo Kabupaten Ponorogo. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(5), 10744-10751.

Hakim, L., Junaidi, J., Fidiyanti, E., Deni, A., Regitasari, M., Husna, A., ... & Khotimah, K. (2022). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penyuluhan Peningkatan Kinerja UMKM dan Pendampingan Pembuatan NIB. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara, 3(1), 394-400.

Maulana, M. A., Derhawan, M. A., Halin, H., & Hildayanti, S. K. (2022). Program Mbkm Mahasiswa Indo Global Mandiri Pelatihan Packaging Shape Inovasi Kemasan Dan Proses Bisnis Asinan Nanas Di Desa Kemang. Jurnal Pengabdian Mandiri, 1(12), 2633- 2642.

Rozikan, R. (2021). Pendampingan Peningkatan Kualitas Produk Usaha Mikro Kecil Menengah. In Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat.

Simatupang, A. E. C., Simatupang, J. T., & Berutu, P. T. S. S. (2022). Analisis Nilai Tambah dan Strategi Pengembangan Agroindustri Kopi Bubuk Robusta. Jurnal Methodagro, 8(1), 67–76.

Sub Direktorat Statistik Tanaman Perkebunan. (2022). Statistik Kopi Indonesia 2022 (S. D. S. T. Perkebunan (ed.)). Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Sumber, U., & Wonosalam, W. (2024). Komparasi nilai tambah pengolahan kopi arabika umkm sumber wandhe wonosalam, jombang. 8, 687–699.

Swissia, P. (2023). Pemberdayaan Masyarakat Desa Cilimus Kecamatan Teluk Pandan Melalui Pengembangan Umkm. Jurnal Pengabdian Masyarakat Tapis Berseri (JPMTB), 2(1), 73-80.

YOSEPHA, S. Y. (2021). Determinan Penggunaan Media Sosial, Kreativitas dan Pelatihan Terhadap Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Coffee shop di Kota Bekasi. Jurnal Manajemen, 11(2), 165–181. https://doi.org/10.30656/jm.v11i2.387

Downloads

Published

2024-08-15

How to Cite

Tasuib, M. J., Indarto, B. A., Ariyanto, A., Dwi Wahyu Kusumaningrum, A., Putri, M. K., Wulandari, W., Nurhidayah, L., Agata, E., Fathoni, M. N. K., Afni, M. D. N., & Septiya, T. L. (2024). PEMBERDAYAAN DAN BRANDING PRODUK/PACKAGING KEMASAN UMKM KOPI WATES. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Indonesia (Indonesian Journal of Independent Community Empowerment), 7(2), 63–68. https://doi.org/10.35473/jpmmi.v7i2.474