PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP HASIL PRE TEST DAN POST TEST PADA SANTRIWATI
DOI:
https://doi.org/10.35473/jpmmi.v8i1.532Keywords:
Edukasi, Pengetahuan, Kesehatan ReproduksiAbstract
Urinary Tract Infection is a condition when the organs included in the urinary system, namely the kidneys, ureters, bladder and urethra become infected. Generally, this infection attacks women more than men. The reason is because the size of a woman's urethra tends to be shorter, so that access for bacteria to move to the bladder becomes faster. Health education which aims to increase the knowledge and awareness of female students at the Ma'had Manarul Quran Islamic Boarding School regarding the importance of maintaining reproductive health. This health education method goes through three stages; The first stage is preparation, the second stage is carrying out outreach through outreach, and the third stage is evaluation. The results of the activity showed that understanding and motivation regarding the importance of maintaining reproductive health increased significantly with participants' knowledge before the health education took place, amounting to 41.2%.
ABSTRAK
Infeksi Saluran Kemih adalah kondisi ketika organ yang termasuk ke dalam sistem kemih, yaitu ginjal, ureter, kandung kemih, dan uretra mengalami infeksi. Umumnya, infeksi ini menyerang wanita dibandingkan laki-laki. Alasannya karena ukuran uretra wanita cenderung lebih pendek, sehingga akses perpindahan bakteri ke kandung kemih menjadi lebih cepat. Edukasi kesehatan yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran santriwati Pondok Pesantren Ma’had Manarul Quran terhadap pentingnya menjaga kesehatan reproduksi. Metode edukasi kesehatan ini melalui tiga tahapan; tahapan pertama yaitu persiapan, tahapan kedua yaitu melaksanakan penyuluhan melalui sosialisasi, dan tahapan ketiga yaitu evaluasi. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa pemahaman dan motivasi mengenai pentingnya menjaga kesehatan reproduksi meningkat signifikan dengan pengetahuan peserta sebelum adanya penyuluhan kesehatan yang terjadi adalah sebesar 41,2%.
Downloads
References
Azzahroh, I. (2021). Analisis Perilaku Santriwati Tentang Kesehatan Reproduksi di Pondok Tahfiz Al-Qur’an Nurul Islam Desa Sugiharjo Kecamatan Batang Kuis (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara).
Indah, M. (2020). FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN PERSONAL HYGIENE REMAJA PUTRI PONDOK PESANTREN DARUSSALM PINAGAR TAHUN 2020 (Doctoral dissertation, Universitas Andalas).
Oktaria, N., Afriyanto, A., Febriawati, H., & Wati, N. (2022). Analisis Sanitasi Lingkungan di Pondok Pesantren Pancasila Kota Bengkulu Tahun 2021: Sanitation Analysis of Pondok Pesantren Pancasila Environment in Bengkulu City in 2021. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Miracle, 2(01), 117-124.
Rudatiningtyas, U. F., Husen, F., Khasanah, N. A. H., & Fitriyani, T. (2023). Kondisi Santriwati Saat Menstruasi Di Pondok Pesantren Miftahul Huda Dan Korelasinya Dengan Pengetahuan, Sikap Dan Praktik Personal Hygiene. Jurnal Bina Cipta Husada: Jurnal Kesehatan Dan Science, 19(1), 25-36.
Sari, D. N. (2024). HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DAN PERILAKU PERSONAL HYGIENE TERHADAP KEJADIAN KEPUTIHAN PADA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASSHODIQIYAH SEMARANG (Doctoral dissertation, Universitas Islam Sultan Agung Semarang).