Pola Asuh Positif Berhubungan dengan Perkembangan Anak Balita di Dusun Gintungan Desa Gogik
Positive Parenting Patterns Related to Toddler Development in Gintungan Hamlet, Gogik Village
DOI:
https://doi.org/10.35473/jhhs.v7i1.490Keywords:
Pola Asuh, Perkembangan BalitaAbstract
Parenting is an effort made by parents to guide, direct, teach and provide encouragement to children. Parental care greatly contributes to child development. One of the causes of delays or disruptions in children's development is the lack of active role of parents in supporting children's development. From the results of a preliminary study conducted in Gintungan hamlet, it was found that 4 out of 10 toddlers were left behind at work by their parents and entrusted to their grandmothers every day with the child's development according to their age, 2 out of 10 toddlers were not allowed to play outside the house except Saturdays and Sundays with the toddler's development they are still not clear in speaking and cannot make straight lines, 2 toddlers are still not clear in speaking a few sentences while they are already 36 months old and 2 toddlers out of 10 toddlers are cared for directly by their parents and can speak according to their age and can walk without a handrail.To determine the relationship between parenting patterns and the development of children under five in Gintungan Des Gogik Hamlet. This research uses a Correlation Analytical design using a cross sectional approach. The population in this study was 126 toddlers with a total sample of 56 parents and toddlers aged 12-60 months (1-5 years) at the posyandu in Gintungan hamlet. The sampling technique was qauta sampling. Data collection tools in this study used parenting style questionnaires and KPSP, data analysis tests used the chi-square test with p<a 0.05. From the research results, it was found that the p value was (0.041) < a (0.05), with the univariate test results mostly positive parenting patterns (66.1%) and appropriate development, namely (97.3%), and the test results Bivariately, it was found that the relationship between parenting styles and the development of children under five was p value (0.041), so Ha was accepted and Ho was rejected. This means that there is a relationship between parenting styles and the development of children under five. Parenting patterns are related to the development of children under five in Gintungan Hamlet, Gogik Village. It is hoped that parents will consider the parenting styles applied to their children more so that toddler development is optimal.
ABSTRAK
Pola asuh merupakan usaha yang dilakukan orang tua dalam membimbing, mengarahkan, mengajarkan serta memberikan dorongan kepada anak. Pengasuhan orang tua sangat berkontribusi dalam kaitannya dengan perkembangan anak. Keterlambatan atau gangguan perkembangan anak salah satu penyebabnya adalah peran aktif dari orangtua yang kurang dalam mendukung perkembangan anak. Dari hasil studi pendahuluan yang dilakukan di dusun Gintungan didapatkan 4 dari 10 balita ditinggal kerja oleh orang tuanya dan dititip kan ke neneknya sehari-hari dengan perkembangan anak sesuai dengan usianya, 2 dari 10 balita tidak diperbolehkan main diluar rumah kecuali hari sabtu minggu dengan perkembangan balita masih kurang jelas dalam bicara dan belum bisa membuat garis lurus, 2 balita masih kurang jelas dalam bicara beberapa kalimat sementra usianya sudah 36 bulan dan 2 balita dari 10 balita diasuh lansung oleh orang tuanya dan sudah bisa berbicara sesuai umurnya dan bisa berjalan tanpa pegangan.Untuk mengetahui hubungan pola asuh orang tua terhadap perkembangan anak balita di Dusun Gintungan Des Gogik.Penelitian ini menggunakan desain Analitik Korelasi yang menggunakan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini 126 balita dengan jumlah sampel 56 orang tua dan balita yang berusia 12-60 bulan (1-5 tahun) di posyandu dusun gintungan. Teknik pengambilan sampel dengan qauta sampling, Alat pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner pola asuh dan KPSP, uji analisa data menggunakan uji chi-square dengan p< a 0. Dari hasil penelitian didapatkan hasil nilai p value (0,041) < a (0,05) dengan hasil uji univariat sebagian besar berpola asuh positif (66,1%) dan perkembangan yang sesuai yaitu (97,3%), dan hasil uji Bivariat didapatkan hubungan pola asuh dengan perkembangan anak balita yaitu p value (0,041) maka Ha diterima dan Ho ditolak. Artinya terdapat hubungan antara pola asuh orang tua terhadap perkembangan anak balita. Pola asuh orang tua berhubungan terhadap perkembangan anak balita di Dusun Gintungan Desa Gogik.Diharapkan orang tua lebih mempertimbangkan pola asuh yang diterapkan pada anak agar perkembangan balita optimal.
Downloads
References
Achmad, I. F., Latifah, L., & Husadayanti, D. N. (2010). Hubungan tipe pola asuh orang tua dengan emotional quotient (EQ) pada anak usia prasekolah (3-5 tahun) di TK Islam AlFattaah Sumampir Purwokerto Utara. Jurnal Keperawatan Soedirman, 5(1), 47–57.
Arifin, F. A. R., & Tjahjono, A. B. (2019). (2019). Peran Orang Tua Dalam Pendidikan Akhlak Anak Di Keluarga The Role Of Parents In The Child’s Moral Education In The Family.
Candra, A. N., Sofia, A., & Anggraini, G. F. (2017). Gaya pengasuhan orang tua pada anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak, 3(2), 69–78.
Desmita. (2015). Psikologi Perkembangan. PT. Remaja Rosdakarya.
Hutagalung, R., & Ramadan, Z. H. (2022). Peran Orang Tua dalam Menanamkan Nilai Multikultural di Lingkungan Keluarga Siswa sekolah Dasar. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5).
Isfaizah, & Aliviani, R. (2024). POLA ASUH POSITIF MENINGKATKAN PERKEMBANGAN BALITA. Jurnal Sains Kebidanan, 6(1), 9–16. https://doi.org/10.31983/jsk.v6i1.1108
Kemenkes. (2016). Stimulasi, Deteksi, dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Anak Di Tingkat Pelayanan Dasar. https://e-cinta.com/uploads/resource
Kemenkes RI. (2018). Laporan Riskesdas 2018 Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. In Laporan Nasional Riskesdas 2018.
Khairani, D., & Putra, E. D. (2021). Analisis Implementasi Lima Nilai Karakter Pendidikan pada Kegiatan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2245–2255.
Ma’arif, N. N., & Zulia, M. (2021). Pengaruh pola asuh orangtua terhadap kecerdasan emosi anak usia dini: Studi Siswa Kelompok Bermain Permata Hati Desa Dungus Gresik. Atthiflah: Journal of Early Childhood Islamic Education, 8(1), 30–54.
Makrufiyani, D., Arum, D. N. S., & Setiyawati, N. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Status Perkembangan Balita Di Sleman Yogyakarta. Jurnal Nutrisia, 22(1), 23–31. https://doi.org/10.29238/jnutri.v22i1.106
Nurrahmi, S., & Isfaizah. (2021). Pemberian Stimulasi Oleh Ibu Berhubungan Dengan Perkembangan Anak Usia 1-3 Tahun Di Wilayah Kerja Bidan Desa Kertaharja: The Provision of Stimulation by Mothers Associated with the Development of 1-3 Years Old Children in the Working Area of the Kertaharj. Journal of Holistics and Health Sciences (JHHS), 3(2).
Roini, S. (2016). Peran pola asuh orang tua terhadap pembentukan karakter pada anak. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 12(1), 21.
Sigit Santoso, N. 201310201127, & Sugiyanto, M. K. (2017). Hubungan Pola Asuh Orangtua DenganPerkembangan Anak Usia Pra Sekolah Di Tk It Al-Muhajirin Sawangan Magelang. https://lib.unisayogya.ac.id/
Waqidil H., A. C. (2014). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Ibu Dengan Perkembangan Balita Usia 3-5 Tahun (Suatu Studi diKelurahan Kadipaten Kecamatan Bojonegoro Kabupaten Bojonegoro Tahun 2014). Asuhan Kesehatan, 7(2), 27–31.
Wartini, S., & Riyanti, R. (2018). Pengaruh Pola Asuh Terhadap Perkembangan Karakter Sosial Anak Usia Dini. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 1(2), 21.
Windari, E. N., Trisintyandika, I., & Santoso, D. (2019). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Anak Prasekolah pada Ibu Yang Menikah Dini di Wilayah Puskesmas Jabung. Journal of Issues in Midwifery, 1(1).
Wondal, R., Taib, B., & Ahmad, K. N. H. (2021). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Orang Tua Dengan Orientasi Pola Asuh Anak Kelompok B Tk Soraika Saramaake Kecamatan Wasile Selatan Kabupaten Halmahera Timur. JURNAL ILMIAH CAHAYA PAUD, 3(2).
Yuniarti, S. (2017). Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Perkembangan Anak Prasekolah Di R . A Almardiyah Rajamandala Bulan Juli 2016. 103–111.
Yurissetiowati. (2021). Perkembangan Anak Usia Dini. Lakaisha.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Journal of Holistics and Health Sciences

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.